Lamongan menarget minimal 95 persen merata hingga sub terkecil desa dalam Sub Pekan Imunisasi Nasional (Sub PIN) Polio. Targetnya 128.886 anak usia 0-8 tahun.
Kepala Dinkes Palembang angkat bicara terkait kasus tewasnya bayi usai imunisasi di puskesmas. Menurut Kadinkes, kematian bayi tidak disebabkan imunisasi Hb0.