Salat Jumat menjelang Idul Adha berlangsung pada 14 Juni 2024. Inilah sejumlah khutbah Jumat tema Idul Adha dan perayaan kurban yang bisa jadi referensi.
Timwas Haji DPR RI beri catatan ke Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas terkait penyelenggaraan ibadah haji. Kemenag diminta mempersiapkan layanan ke para jemaah.
Tim Pengawas Haji DPR gelar rapat koordinasi bersama Menag Yaqut Cholil Qoumas. Rapat digelar untuk mengevaluasi terkait penyelenggaraan ibadah haji jemaah RI.
Menag meninjau langsung berbagai persiapan dan fasilitas di Arafah, Muzdalifah dan Mina menjelang puncak ibadah haji yang akan berlangsung mulai 9 Zulhijah