Effendi Edo dan Siti Farida dilantik sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Cirebon. Mereka berkomitmen untuk mewujudkan Cirebon yang sejahtera dan berkelanjutan
Tragedi longsor di jalur Pacet-Cangar mengakibatkan dua mobil terempas. Satu korban meninggal telah dievakuasi. Evakuasi korban lain dihentikan sementara.