Mutasi kembali dilakukan di tubuh Polri. Dalam mutasi tersebut, Irjen Ramdani Hidayat mengemban amanah sebagai Dankorbrimob Polri mengganti Komjen Imam Widodo.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi jabatan, memutasi sejumlah kapolda. Irjen Rusdi Hartono digantikan Brigjen Djuhandhani di Sulsel.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kembali melakukan rotasi di tubuh Polri. Mutasi ini guna penguatan kelembagaan untuk mendukung pelaksanaan tugas Polri.
Hakim pembebas Ronald Tannur, Mangapul, mengungkap pesan mantan Ketua Pengadilan Negeri Surabaya, Rudi Suparmono, soal pembagian duit vonis bebas Ronald Tannur.
Menkomdigi Meutya Hafid menjelaskan terkait pengangkatan Rudi Sutanto sebagai staf khusus yang dikaitkan sebagai penggiat medsos Rudi Valinka alias Kurawa.