KPAI apresiasi Polri atas pengungkapan rekrutmen anak oleh jaringan terorisme. Keberhasilan ini selamatkan ratusan anak dari ancaman ideologi kekerasan.
Belasan pelajar di Cirebon ditangkap setelah membuat tawuran palsu untuk konten media sosial. Polisi amankan senjata tajam dan sepeda motor jadi barang bukti.
Polisi menetapkan siswa pelaku peledakan di SMAN 72 Kelapa Gading sebagai anak berkonflik dengan hukum (ABH). Pelaku diduga melakukan perbuatan melanggar hukum.