Sejarah Masjid At-Tin dibangun keluarga besar Soeharto untuk mengenang Ibu Tien, yang meninggal tahun 1996. Secara resmi, Masjid At-Tin berdiri tahun 1999.
Sejarah Taman Mini Indonesia Indah dicetuskan oleh Ibu Tien Soeharto. Taman Mini Indonesia Indah atau TMII adalah kawasan taman wisata budaya di Jakarta.
Pada 2022, BI telah mencabut dan menarik Uang Rupiah Khusus (URK) peringatan 50 Tahun Kemedekaan Indonesia. Uang ini diterbitkan pada Tahun Emisi 1995.