"Kalau ukuran pastinya karena kan tidak diukur. Paling besar itu beratnya diperkirakan 20 kilogram. Sama seperti anjing kampung yang sering dilihat," ujar Agus.
Ragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini, Senin (8/5). Dari mulai pengunduran diri Waket DPD Demokrat Jabar hingga terbongkarnya penyebab pelajar hina nabi.