Ilmuwan menemukan mikroba purba berusia 40 ribu tahun di permafrost Alaska. Penemuan ini mengungkap potensi dampak pencairan permafrost terhadap iklim global.
Dokter paru menyebut cuaca dingin dapat memicu beberapa penyakit bagi sebagian orang. Bagaimana agar imunitas tubuh tetap optimal di tengah cuaca 'bediding'?