Borussia Dortmund menyudahi Bundesliga 2024/2025 dengan mengalahkan Holstein Kiel 3-0. Kemenangan ini memastikan Dortmund lolos ke Liga Champions musim depan.
Polisi memberlakukan one way dari Jakarta menuju Puncak, Bogor, pagi ini. One way diberlakukan karena volume kendaraan menuju kawasan Puncak mulai meningkat.
Kepala Dishub DKI Jakarta Syafrin Liputo berencana menerapkan rekayasa lalu lintas pada malam tahun baru 2025. Memberlakukan car free night di sejumlah titik.
Gubernur Sumut Bobby Nasution melantik Togap Simangunsong sebagai Sekda. Meski mendekati pensiun, Togap dipilih karena pengalaman dan profesionalismenya.
Polisi menerapkan rekayasa lalu lintas one way dari Jakarta menuju Puncak, Bogor, Jawa Barat, usai tercatat 10 ribu kendaraan memasuki Puncak pagi ini.