Kebakaran KM Barcelona 5 di Pulau Talise menyebabkan penumpang melompat ke laut. Seorang balita diselamatkan, namun satu penumpang dilaporkan meninggal.
Ribuan warga Aceh Singkil gelar syukuran pasca Presiden Prabowo mengembalikan status kepemilikan empat pulau ke Aceh. Syukuran dihadiri Gubernur Aceh Mualem.
Tikus dapat masuk ke rumah melalui celah, pintu, saluran pembuangan, atap, dan perabotan. Kenali jalur masuknya untuk mencegah kerusakan dan kontaminasi.
CV Bali Danu Sentana memproduksi jimbe dan menjualnya hingga luar negeri. Dapat pinjaman melalui KUR dari BRI, Danu Sentana kini mempekerjakan sembilan orang.
PT ASDP Indonesia Ferry merilis jadwal feri rute Bira ke Selayar untuk Agustus 2025. Terdapat 6 trip dengan informasi harga tiket dan panduan pengguna.
Pemerintah berencana merawat warga Gaza yang menjadi korban perang ke Pulau Galang, Batam, Kepulauan Riau. Rencana ini menanti kesepakatan dari Palestina.