detikJateng
Tes Kejiwaan Jadi Kunci Status Hukum Ibu Gorok 3 Anaknya di Brebes
Polisi masih mengusut kasus ibu KU (35) yang tega menggorok leher tiga anaknya di Brebes. Penetapan tersangka pun masih menunggu hasil tes kejiwaannya.
Rabu, 23 Mar 2022 07:07 WIB







































