detikSulsel
Wakil Ketua DPRD Sulsel Minta Maaf Usai Anaknya Ugal-ugalan Bawa Pajero
Wakil Ketua DPRD Sulsel Ni'matullah alias Ullah meminta maaf atas ulah anaknya, Muh Irfan (20) yang mengemudikan mobil Pajero Sport DD 904 secara ugal-ugalan.
Kamis, 10 Agu 2023 13:37 WIB