detikBali
Jadi Tersangka Korupsi, Caleg Terpilih di Lombok Tengah Terancam Tak Dilantik
Caleg terpilih Mahrup dari PKS terancam tidak dilantik akibat status tersangka korupsi KUR BSI. KPU usulkan penundaan pelantikan hingga ada putusan hukum.
Kamis, 22 Agu 2024 15:39 WIB