Identitas mayat dalam selang yang ditemukan di Jombang terungkap. Sosok tersebut diketahui merupakan kakek asal Mojokerto yang sudah hilang selama 3 pekan.
28 ekor buaya yang ada di penampungan sementara di daerah Lingga, Kepulauan Riau dievakuasi. Buaya berukuran 1-3 meter itu dievakuasi karena over kapasitas.
Viral pria berotot kena diabetes hingga koma dan hampir kehilangan nyawa. Tak senang makan manis dan gemar berolahraga, lantas apa pemicunya? Begini kisahnya.