Pokrovsk dan Myrnohrad sekarang menjadi garis depan pertempuran di Ukraina timur. Warga mulai dievakuasi, namun meninggalkan kampung halaman adalah hal sulit.
Bayan Resources menerapkan aspek Green Economy Inclusive dalam operasional perusahaan. Salah satunya diwujudkan melalui program Pengembangan dan Pemberdayaan.
"Simbara diharapkan mampu membawa implikasi signifikan bagi stakeholder industri pertambangan dalam meningkatkan kepatuhan terhadap regulasi," kata Arifin.
Sistem Informasi Pengelolaan Mineral dan Batu Bara (Simbara) resmi diperluas dari awalnya hanya mencakup komoditas batu bara, kini termasuk nikel dan timah.
Ephorus HKBP menyikapi soal polemik ormas yang diberi hak untuk mengelola tambang mineral dan batu bara yang diberikan oleh pemerintah. HKBP menyatakan menolak.