Usulan BPIP menjadi kementerian muncul di rapat Baleg DPR. Ketua Baleg DPR menegaskan itu masih wacana dan pembahasan fokus pada pembinaan ideologi Pancasila.
Massa buruh menggelar unjuk rasa di depan DPR/MPR RI, Jakarta, dengan 5.367 personel keamanan. Tuntutan utama: tegakkan supremasi sipil dan hapus outsourcing.
Isu royalti musik di Indonesia memasuki babak baru. Musisi dari VISI dan AKSI bersatu untuk memperjuangkan keadilan dan transparansi dalam industri musik.