Dengan haji furoda, umat muslim dapat melakukan ibadah haji tanpa harus menunggu antrian hingga puluhan tahun. Apa saja syarat membuat visa haji furoda?
Pemerintah Arab Saudi tidak mengeluarkan visa haji furoda untuk 2025. Jemaah dialihkan ke haji khusus, dan kebijakan ini menjadi tahun pertama tanpa furoda.
Kartu Nusuk wajib dimiliki setiap jemaah haji karena ini semacam identitas sekaligus tiket untuk mendapatkan layanan haji. Ada tiga kegunaan utama kartu Nusuk.
Menag mengecek proses pemberangkatan jemaah haji Indonesia ke Arafah yang dimulai hari ini. Jemaah haji RI yang menunggu bus senang bisa selfie dengan menteri.
Wakil Kepala Klinik Kesehatan Haji Indonesia Madinah, meminta jemaah haji tak memaksakan diri beribadah sunah dan rutin minum air putih di tengah suhu tinggi.
Arab Saudi sedang masuk puncak musim panas dengan suhu di luar ruangan saat siang hari bisa mencapai 47 derajat celcius. Simak beberapa tips untuk jemaah haji.
Sebanyak 416 jemaah haji Kaltara siap berangkat pada 11 Mei 2025. Koordinasi intensif dilakukan untuk memastikan kenyamanan dan kelancaran perjalanan ibadah.