AN (22) belum ditetapkan sebagai tersangka dugaan ancam tembak capres nomor urut 1, Anies Baswedan. Polisi masih merumuskan dasar hukum perkara tersebut.
Pakar Politik Universitas Padjadjaran, Firman Manan memprediksi, debat keempat Pilpres 2024 untuk cawapres, Minggu (21/1/2024) besok bakal berlangsung seru.
Pimpinan beserta kiai se-Tasikmalaya deklarasi dukung Anies-Cak Imin di Pilpres 2024. Deklarasi digelar di Pondok Pesantren Cipasung di Tasikmalaya, Jawa Barat.
Anies Baswedan, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo, saling adu jurus perkuat ketahanan RI pakai teknologi di Debat Capres ketiga. Kira-kira unggul mana?