Hiu macan tutul, terancam punah, dilepaskan kembali ke laut Thailand setelah dibesarkan di akuarium. Upaya konservasi penting untuk kelangsungan hidupnya.
Pengadilan Korea Selatan (Korsel) pada hari Rabu (28/1) menjatuhkan hukuman penjara 20 bulan kepada mantan Ibu Negara Korsel, Kim Keon Hee atas kasus korupsi.
Polisi menangkap tujuh pemuda yang mengeroyok pengendara mobil di Luwu, Sulsel. Para pelaku juga menyiramkan air panas ke istri dan dua anak balita korban.
Profil lengkap Sari Yuliati yang menggantikan Adies Kadir sebagai Wakil Ketua DPR. Simak latar pendidikan, karier politik, dan sepak terjangnya di Komisi III.