Polisi menangkap 1.058 pelaku narkoba yang 795 di antaranya merupakan bandar dan pengedar di Sumut. Dari operasi tersebut, diamankan juga 75 kilogram sabu-sabu.
Seorang pria nekat melompat dari lantai 3 kamar hotel saat digerebek polisi. Dia loncat karena panik digerebek saat konsumsi narkoba ditemani wanita muda.