KPK resmi menahan hakim agung Gazalba Saleh atas dugaan penerimaan suap dalam pengurusan perkara. KPK menduga Gazalba Saleh menerima uang Rp 2,2 miliar.
Seorang personel Polsek Binjai Utara Aipda GS ditemukan tewas dalam posisi gantung diri di rumah keluarganya di Medan. Jenazah GS diautopsi di RS Bhayangkara.