Lebih dari sepekan tak muncul di Twitter, Elon Musk mengunggah foto pertemuannya dengan Paus Fransiskus setelah salah satu putranya menjadi transgender.
Pemerintah berencana menerapkan booster sebagai syarat perjalanan terbaru. KAI saat ini masih menunggu aturan resmi dan belum ada perubahan aturan perjalanan.
Pengusaha minta pemerintah mengkaji ulang kebijakan cuti melahirkan selama enam bulan. Pihak pengusaha menyampaikan ada beberapa alasan di balik penolakan itu.
Perbaikan eskalator yang mati di Stasiun Cakung, Jakarta Timur, telah rampung. Dua eskalator di Stasiun Cakung kini kembali bisa digunakan oleh para penumpang.
Tiga pemotor nyaris tersambar kereta api saat menerobos pintu perlintasan. Dari kejadian itu, PT KAI mendesak polisi untuk menelusuri tiga pemotor tersebut.
Direktur Jenderal Perkeretaapian Kemenhub, Risal Wasal mengatakan aturan ini berlaku untuk layanan kelas ekonomi (K3) dengan jarak tempuh lebih dari 100 km.