Anggota Komisi III DPR Fraksi Demokrat Benny K Harman menyebut publik menunggu penyelidikan Polri terkait kasus penembakan terhadap Brigadir Yoshua Hutabarat.
Ketua Badan Anggaran DPR RI, MH Said Abdullah menilai penonaktifan Irjen Ferdy Sambo dari Kadiv Propam Polri dapat mendorong penegakan hukum yang fair.
Polisi membekuk sindikat curanmor. Empat orang diamankan beserta barang bukti 19 unit sepeda motor. Sindikat ini selalu melakukan aksi pada pertunjukan jaranan.
Komnas HAM ke Jambi untuk menemui keluarga Brigadir J terkait pengusutan kasus penembakan. Komnas HAM mengaku mendapat banyak foto dan video dari pihak keluarga
Dia mengatakan mahasiswa dan masyarakat Indonesia mendoakan kasus baku tembak yang menyebabkan hilangnya nyawa Brigadir Yosua ini agar segera tuntas ditangani.
Komnas HAM bertemu keluarga Brigadir Yoshua atau Brigadir J di Jambi. Dari pertemuan itu, Komnas HAM mendapat banyak foto dan video dari keluarga Brigadir J.