Sejumlah peristiwa terjadi di Jabar hari ini, Rabu (19/2), mulai dari terungkapnya motif Alif Ferdiansyah bunuh kekasih hingga 'diskon' vonis Armor Toreador.
Pemkot Surabaya akan segel UD Sentoso Seal karena tidak memiliki izin. Eks karyawan laporkan pemilik akun Facebook owner atas dugaan penipuan lowongan kerja.
Lini bisnis On-Demand Service atau Gojek milik PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) kembali mencetak EBITDA yang disesuaikan positif di kuartal ketiga 2024.