Mahasiswa Papua menggelar demonstrasi di Makassar untuk memperingati Perjanjian New York. Aksi ini diwarnai saling dorong dengan aparat, namun tetap kondusif.
Sebanyak 40 bandara ditetapkan sebagai bandara internasional berdasarkan surat keputusan Menteri Perhubungan. Bandara ini tidak hanya terdapat di kota besar.
Seorang prajurit TNI, Praka PM, tewas ditembak Kapten Inf J di Keerom, Papua. Penembakan terjadi setelah cekcok, dan pelaku kini ditahan untuk penyelidikan.
KKB pimpinan Apen Kobogau menembak mati penjaga kios bernama Joni Hendra di Intan Jaya, Papua Tengah. Polisi identifikasi pelaku dan lakukan pengejaran.