Gaya Zendaya yang selalu stylish akhirnya berhasil menempatkannya sebagai ikon fashion dunia. Ia akan dianugerahi Fashion Icon Award di CFDA Awards 2021.
Power Rangers menjadi proyek reboot dari rumah produksi Lionsgate yang pernah dirilis di 2017. Film ini dijadwalkan tayang di Blockbuster Sahur Movies Trans TV.
Presenter Steph McGovern menjadi sorotan usai menayangkan tes Pap Smear secara langsung di televisi. Aksi tersebut pun menuai banyak dukungan di dunia maya.
Forum Dosen SBM ITB terlibat konflik dengan Rektor ITB Reini Wirahadikusumah. Konflik ini terjadi karena pencabutan hak swakelola SBM ITB tanpa pemberitahuan.
PN Atambua, Nusa Tenggara Timur (NTT), menjatuhkan hukuman denda adat kepada seorang pria berinisial NW untuk membelikan seekor kuda hingga keping perak.