Harga Referensi CPO untuk Oktober 2025 naik menjadi US$ 963,61/MT. Peningkatan ini dipicu oleh permintaan tinggi dari India, meski produksi tidak meningkat.
Harga bahan pokok di Pasar Basah Trenggalek fluktuatif jelang Natal. Cabai turun, bawang stabil, namun telur dan sayur naik. Daya beli masyarakat mulai pulih.
Harga emas hari ini di Semarang 18 Desember 2025 bergerak naik. Antam LM menguat, UBS dan Galeri 24 Pegadaian ikut naik, sementara Antam Pegadaian stagnan.
Ketinggian banjir di Jalan Pantura Demak-Semarang, Kecamatan Sayung, Demak, kembali naik pagi tadi hingga sekitar setengah meter. Ini jalur alternatifnya.
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso mewanti-wanti sejumlah komoditas pangan yang akan mengalami kenaikan harga pada masa Natal dan Tahun Baru (Nataru).