Go Ahead Eagles vs Fortuna Sittard berjalan penuh drama di Eredivisie. Laga tuntas 2-2, dengan gol Justin Hubner di masa injury time memastikan laga imbang.
Keluarga korban kebakaran gedung Terra Drone di Jakarta Pusat berkumpul di Posko DVI, menunggu identifikasi jenazah. Total 22 korban tewas dalam insiden ini.
Proses pengambilan data antemortem para korban sempat terkendala. Tim Inafis lalu menggunakan alat mobile automatic multi biometric identification system.