detikJabar
Aturan Berpakaian Islami di Unisba Dikecualikan bagi Nonmuslim
Universitas Islam Bandung (Unisba) membuat aturan baru bagi mahasiswa dan mahasiswi berbusana Islami. Tapi aturan ini dikecualikan bagi nonmuslim.
Jumat, 30 Sep 2022 13:37 WIB







































