Negara-negara Arab mengecam serangan AS terhadap fasilitas nuklir Iran, menyerukan diplomasi untuk mencegah eskalasi konflik yang lebih luas di kawasan.
Lebih dari 32 juta warga Indonesia mengikuti cek kesehatan gratis. Temuan utama menunjukkan tingginya obesitas sentral, yang berisiko pada penyakit jantung.
Tak hanya memutuskan untuk menduduki Gaza sepenuhnya, Netanyahu juga mendapatkan "lampu hijau" atau izin dari Trump untuk memperluas operasi militer di Gaza.
Dinas ESDM NTB menanggapi isu kolam raksasa di tambang emas Hu'u. Mereka menegaskan bahwa kolam tersebut bukan limbah, melainkan penampungan air tanah.
Gambar-gambar yang disiarkan media pemerintah Iran mengungkap fakta operasi rahasia Israel di dalam wilayah Iran sebelum serangan besar pada 13 Juni 2025.