Rest Area KM 88 di Tol Purbaleunyi terbilang unik. Rest area di sini memiliki masjid unik yang merupakan rancangan dari Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
Peningkatan kendaraan pemudik sudah terasa di tol Semarang-Solo. Menurut TMJ, jumlah kendaraan di Rest Area 487 Boyolali naik 20 persen sejak Sabtu (23/4).
Salah seorang pemudik, Abdul Hari (45), memilih mudik lebih awal untuk menghindari macet. Hari mudik bersama istri dan anaknya, dari Indramayu menuju Lombok.