Pemprov NTB berupaya menambah penerbangan langsung ke Lombok untuk menarik lebih banyak turis asing pada 2025, setelah Lombok dinobatkan jadi destinasi terbaik.
Dua wisatawan asing di Labuan Bajo diduga ditipu oleh sopir dan tour guide. Polisi rencanakan mediasi setelah klarifikasi, sementara korban masih berwisata.