Video mobil Kijang Innova menjadi sasaran amukan warga Kota Malang. Kejadian ini terkait kasus tabrak lari yang dilakukan pengemudi. Berikut kronologinya.
Libur Nataru kali ini mendatangkan keuntungan buat pemilik rental motor di Bali. Banyak turis yang menyewa motor untuk menikmati suasana jelang Tahun Baru.