Presiden Joko Widodo menyambut Perdana Menteri Timor Leste Taur Matan Ruak yang turut serta dalam rangkaian KTT ke-42 ASEAN di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur.
Jokowi bertemu dengan PM Malaysia Anwar Ibrahim. Jokowi menekankan pentingnya optimalisasi one channel system dan perlindungan pekerja migran Indonesia (PMI).
Shin Tae-yong akan melatih Timnas Indonesia U-23 lagi. Ada dua agenda yang akan dijalani yakni Piala AFF U-23 2023 dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.
Imigrasi Ngurah Rai mendeportasi dua warga negara asing (WNA) asal Timor Leste dan Nepal, Selasa (4/7/2023). Kedua pria tersebut berinisial MCM dan AKG.
Di bulan Juli 2023 ini ada jadwal libur dan tanggal merah yang harus kamu ketahui. Cek info lengkap libur nasional dan tanggal merah di bulan Juli 2023.