Badan Kehormatan DPRD Sulbar percaya diri citra legislatif tetap terjaga meski ada legislator yang terjerat kasus korupsi yang merugikan negara Rp 1,1 miliar.
KPK bakal melelang satu unit mobil Pajero Sport Dakar dari hasil rampasan terpidana korupsi. Mobil Pajero itu milik terpidana eks Kalapas Wahid Husein.