detikJatim
Luas Kebakaran Bromo Capai 504 Hektare, TNBTS Masih Hitung Total Kerugian
TNBTS mencatat luas area yang terdampak kebakaran Bromo mencapai 504 hektare. Saat ini mereka masih menghitung total nilai kerugian akibat kebakaran.
Sabtu, 16 Sep 2023 13:58 WIB







































