detikSulsel
Danny Mau Alihkan Kabel ke Bawah Tanah, DPRD Makassar Kaji Kemampuan Anggaran
DPRD Makassar mengaku akan mengkaji kemampuan anggaran Pemkot Makassar untuk merealisasikan rencana Walkot Danny Pomanto mengalihkan kabel ke bawah tanah.
Rabu, 01 Nov 2023 18:45 WIB