Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil diperiksa KPK hari ini terkait dugaan korupsi pengadaan iklan di Bank BJB. Kuasa hukum memastikan kehadirannya.
Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil hadir di Bareskrim untuk pemeriksaan kasus pencemaran nama baik. Proses ini melanjutkan hasil tes DNA yang relevan.
Lisa Mariana ditetapkan sebagai tersangka pencemaran nama baik Ridwan Kamil. Pengacara RK menolak mediasi dan ingin melanjutkan proses hukum hingga tuntas.
Aura Kasih jadi sorotan jelang Natal, dari hak asuh putrinya hingga lukisan misterius. Isu hubungan dengan Ridwan Kamil juga mencuat. Simak selengkapnya!