detikNews
Tipu Jemaah Ratusan Juta, Pria Ngaku Direktur Travel Umrah di Banten Ditangkap
Polda Banten menangkap pria inisial FT (56) sebagai direktur travel umrah. FT ditangkap karena diduga melakukan penipuan uang jemaah senilai ratusan juta.
Rabu, 28 Mei 2025 15:50 WIB