Semangat itu terus dijaga hingga empat dekade lebih dengan menjalankan program konservasi sumber air, pembangunan sumur resapan, hingga edukasi masyarakat.
Rektor Unhas, Prof Jamaluddin Jompa, mendaftar kembali untuk periode 2026-2030. Ia berkomitmen melanjutkan capaian strategis dan mengatasi tantangan yang ada.
Indonesia 80 tahun merdeka, tapi air sungai tercemar & udara terpapar. Merdeka sejati hanya hadir bila rakyat bebas bernapas & hidup dari lingkungan yang sehat.