Driver ojek online di wilayah Solo Raya akan menggelar aksi di DPRD dan Balai Kota Solo, besok. Aksi itu sebagai respons aksi yang akan digelar di Jakarta.
Polda Lampung menetapkan 7 orang menjadi tersangka dalam pengungkapan bom molotov sebelum aksi unjuk rasa di Kantor DPRD Lampung pada 1 September 2025 lalu.
Ratusan pendemo 'Aksi Selamatkan Republik, Kawal Putusan MK' masih bertahan di depan Gedung DPRD Sumbar. Selain berorasi, massa juga membawa poster tuntutan.
Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, ikut salat gaib untuk korban kerusuhan di gedung DPRD. Aksi ini diinisiasi mahasiswa sebagai bentuk belasungkawa.