Ayam geprek merupakan salah satu menu yang sering ditemukan di kedai fried chicken lokal. Harganya murah dan rasanya tak kalah dengan ayam geprek lainnya.
Jepang memanjakan penggemar camilan dengan pilihan beragam. Produk keripik rasa fried chicken akhirnya kembali dijual setelah hampir 10 tahun tak dipasarkan!