Kenaikkan harga minyak goreng ternyata berdampak buruk juga bagi pedagang pasar tradisional. Mereka mengeluhkan pelanggannya yang kabur ke ritel modern.
Bicara soal Singkawang, tak bisa lepas dari warung kopinya. Salah satu yang rekomendasinya adalah San Kheu Jong dengan konsep modern, tapi cita rasanya otentik!
Pelayanan SIM keliling di Tangerang Raya hari ini tersebar di beberapa titik. Waktu pelayanan SIM keliling ini juga berbeda-beda di setiap unit Satlantas.
Di Solo, Jalan dr Radjiman kalah populer dari Slamet Riyadi. Padahal, jalan di depan Pasar Klewer ini saksi pindahan keraton Raja Pakubuwono II dari Kartasura.