Putra eks Mentan SYL, Kemal Redindo, angkat bicara soal ikut mengusulkan nama pegawai untuk jabatan tertentu, meskipun tak bekerja di Kementan. Ini alasannya.
KPK telah memeriksa Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto sebagai saksi kasus suap dengan tersangka Harun Masiku. Hasto akan diperiksa lagi dalam kasus itu pada Juli.
Nama ayah Ahmad Muhdlor Ali, Agoes Ali Masyhuri tercantum dan dibeberkan dalam sidang dakwaan gratifikasi Hakim Agung nonaktif, Gazalba Saleh, Senin (6/5) lalu.
Eks Direktur Alsintan Kementan Muhammad Hatta mengungkap ada permintaan Rp 300 dari mantan staf khusus Syahrul Yasin Limpo (SYL), Imam Mujahidin Fahmid.