Wakil Menteri PKP Fahri Hamzah menyatakan tanah pinggir tol dapat digunakan untuk hunian vertikal. Ini solusi untuk kebutuhan perumahan di berbagai daerah.
Ombak besar menerjang Pesisir Utara Eretan Kulon, Indramayu, menjebol tanggul dan menyebabkan banjir. Ketinggian ombak mencapai 3 meter, ratusan rumah terendam.
Video viral menunjukkan lautan berbusa di Jembatan Suramadu diduga akibat limbah. DLH Surabaya akan melakukan pengecekan untuk mengidentifikasi sumbernya.