Mantan Mendikbudristek, Nadiem Makarim, ditetapkan sebagai tersangka di kasus korupsi pengadaan laptop Chromebook. Total sudah ada 5 tersangka dalam kasus ini.
Kejati Sumut menyita uang sebesar Rp. 113.435.080.000, dalam kasus dugaan korupsi jual beli aset PTPN 1 Regional 1 ke PT. NDP melalui KSO dengan Ciputra Land.
Peneliti menemukan spesies ikan baru, Desmopuntius mahakamensis di Sungai Mahakam, Kaltim. Ikan mini ini memiliki ciri unik, tapi sayang populasinya terancam.