detikJogja
Pegi Otak Pembunuhan Vina Cirebon Sempat Ganti Nama Jadi Robi
Pegi Setiawan alias Perong, terduga otak pembunuhan Vina di Cirebon pada 2016 ditangkap. Selama kabur, ia sempat mengganti panggilannya sebagai Robi.
Kamis, 23 Mei 2024 21:20 WIB







































