Suhu udara di Bandung Raya mencapai 14,4°C. Kepala Stasiun Geofisika menjelaskan faktor penyebabnya, termasuk musim kemarau dan angin monsun Australia.
Warga di lereng sisi timur Gunung Merapi wilayah Boyolali menggelar tradisi metri tuk. Sebuah ritual atau kegiatan untuk merawat sumber air agar tetap mengalir.