Rahmat Erwin Abdullah (22) atlet angkat besi Indonesia asal Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) berhasil menyabet medali emas di SEA Games Kamboja 2023.
Piala Dunia Panjat Tebing 2023 akan berlangsung di Jakarta, 6-7 Mei. Tuan rumah menurunkan 22 atlet, termasuk manusia tercepat di dunia, Veddriq Leonardo.
Anggota Komisi X DPR RI Moh. Haerul Amri mengapresiasi kontingen Indonesia dan CdM SEA Games 2023. Garuda terhitung cukup sukses merujuk ke raihan medali.