Pria di India bernama Pramod dilaporkan membunuh istrinya, Shivani (20). Aksi keji itu diduga dipicu hubungan asmara terlarang pelaku dengan ibu mertuanya.
Bank Indonesia akan menghentikan JIBOR mulai 1 Januari 2026, menggantinya dengan INDONIA, suku bunga acuan yang lebih akurat dan mencerminkan kondisi pasar.
Timnas Jepang selama ini tak pernah diperhitungkan di Piala Dunia. Namun, Keisuke Honda percaya diri bahwa Jepang kini memungkinkan jadi juara Piala Dunia 2026.
Pemerintah baru saja menerbitkan Perpres Nomor 109. Pemda diwajibkan menyiapkan lahan 4–5 hektare untuk fasilitas pengolahan sampah menjadi energi listrik.